Ketua DPW PKS Papua, Kusmanto, SH, MH di tengah ribuan massa pendukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Dogiyai Anton Iyowau dan Yanuarius Tigi |
Dalam Pilkada serentak yang akan digelar di 11 Kabupaten/ Kota di Papua pada 15 Februari mendatang, DPW Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Papua mengusung 11 pasangan calon yang merupakan putra-putri terbaik dari masing-masing kabupaten/ kota yang menggelar pilkada serentak tersebut.
Berikut ke-11 pasangan calon tersebut:
1. Puncak Jaya, Yuni Wonda dan Deinas Geley (Nomor Urut 3)
2. Lanny Jaya, Befa Jigibalom dan Yermis Kogoya (Nomor Urut 2)
3. Dogiyai, Anton Iyowau dan Yanuarius Tigi (Nomor Urut 2)
4. Mappi, Stevanus Kaisma dan Mustafa Salam (Nomor Urut 4)
5. Kepulauan Yapen, Toni Tesar dan Frans Sanadi (Nomor Urut 1)
6. Kabupaten Jayapura, Yansen Monim dan Abdurrahman Sulaiman (Nomor Urut 5)
7. Sarmi, Mesak Manibor dan Sholeh (Nomor Urut 2)
8. Tolikara, Amos Jikwa dan Rebeka Enembe (Nomor Urut 2)
9. Kota Jayapura, Boy Markus Dawir – Nur Alam (Nomor Urut 2/ masih dalam proses sengketa di DKPP)
10. Nduga, Yairus Gwijangge – Wentius Nimiangge (Nomor Urut 2)
11. Intan Jaya, Bartholomeus Mirip dan Deni Miagoni (Nomor Urut 1)